pengertian merek

Hak Merek

Pengertian Hak  Merek Merek diatur dalam Undang – undang Nomor 15 tahun 2001 tentang Merek. Merek adalah tanda yang berupa gambar, nama, kata, huruf-huruf, angka –angka, susunan warna, atau kombinasi dari unsur tersebut yang memiliki daya pembeda dan digunakan dalam kegiatan perdagangan barang atau jasa. Untuk mendapatkan hak atas merek Read more…

pengertian hak paten

Hak Paten (Patens)

Pengertian Hak Paten Diatur dalam undang undang Nomor 14 tahun 2001 tentang paten. Kata paten, berasal dari bahasa inggris Patent, yang awalnya berasal dari kata patere yang berarti membuka diri (untuk pemeriksaan publik), dan juga berasal dari istilah Letters patent, yaitu surat keputusan yang dikeluarkan kerajaan yang memberikan hak eksklusif Read more…

ham menurut uud 1945

HAM Menurut UUD 1945

Pengertian HAM Pengertian HAM adalah Ham yang melekat pada diri manusia yang bersifat kodratif & fundamental sebagai suatu anugerah Allah yang harus dihormati, dan dilindungi oleh setiap individu, masyarakat atau negara. Menurut UU No.39 Pasal 1 angka 1t tahun 1999, Ham adalah seperangkat hak yang melekat pada hakikat & keberadaan Read more…

hukum perikatan

Hukum Perikatan

Istilah Perikatan Berbagai kepustakaan hukum indonesia memakai bermacam macam istilah untuk menterjemahkan “Verbintenis” dan “Overeenkomst” Dalam menggunakan istilah harus diketahui untuk apa dan bagaimana isi atau makna dari istilah tersebut. Jadi kalau kita berhadapan dengan istilah “Verbintenis” ” dan “Overeenkomst”, kita harus menjawab pengertian yang tersimpul dalam istilah tersebut. Untuk Read more…

Hubungan Negara Dengan Agama

Negara pada hakikatnya adalah suatu persekutuan hidup bersama sebagai penjelmaan sifat kodrat manusia sebagai mahkluk individu dan mahkluk sosial.  Oleh karena itu sifat kodrat dasar manusia tersebut merupakan sifat dasar negara, sehingga negara sebagai manifestasi kodrat manusia secara horisontal dalam hubungan dengan manusia lain untuk mencapai tujuan bersama. Oleh karena Read more…

gugatan cerai

Gugatan Cerai

Dimata hukum, perceraian itu tidak bisa terjadi begitu saja. Artinya, harus ada alasan yang dibenarkan oleh hukum untuk melakukan sebuah peceraian. Itu sangat mendasar, terutama bagi pengadilan yang notabane berwenang memutuskan, apakah sebuah perceraian layak atau tidak untuk dilaksanakan. Termasuk segala keputusan yang menyangkut konsikuensi terjadinya perceraian, juga sangat ditentukan Read more…

DMCA.com Protection Status